TEKNIK PRODUKSI KENTANG (Solanum tuberosum L.) VARETAS GRANOLA L MENGGUNAKAN BENIH G3 DI PRODUSEN KENTANG, DESA SUMBER BRANTAS, BATU, JAWA TIMUR


RINGKASAN
Teknik Produksi Kentang (Solanum tuberesum L.) Varietas Granola L Menggunakan Benih G3 di Produsen Kentang, Desa Sumber Brantas, Batu, Jawa Timur. Ayen Hidayatullah. NIM A42130171; Program Studi Teknologi Produksi Tanaman Pangan. Produksi Pertanian, Politeknik Negeri Jember.
Kebun Percobaan Batang merupakan usaha pertanian milik H. M Yusuf Joko Lesmono yang membudidayakan berbagai macam sayuran dan tanaman pangan, salah satunya yaitu kentang. Berbagai inovasi baru di bidang pertanian telah diterapkan oleh Bapak Joko dilahan pertaniannya, sehingga beliau terpilih menjadi key farmer untuk wilayah jawa timur yang dapat menjadi petani percontohan untuk masyarakat sekitar. Untuk mengetahui bagaimana kegiatan produksi kentang di Petani Produsen kentang Desa Sumberbrantas Kota Batu Jawa Timur, mahasiswa perlu melakukan kegiatan seperti praktek kerja lapang sebagai upaya peningkatan kompetensi. Kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini dilaksanakan selama 512 jam, yaitu dimulai pada tanggal 16 maret 2017 sampai dengan tanggal 10 juni 2017. Kegiatan PKL berlokasi di jl.Asmoro di dsn jurangkwali, Ds. Sumber brantas Kec. Bumiaji Kota Wisata batu, jawa timur Kegiatan praktik kerja lapangan dimulai dengan pengenalan tempat praktik kerja lapangan yakni CV Produsen Kentang, kemudian kegiatan teknik produksi tanaman kentang varietas Granola L di lahan milik bapak H.M Yusuf Joko lesmono dengan menggunakan beberapa metode yaitu metode kuliah umum, partisipasi langsung, wawancara , diskusi dan studi pustaka. Dalam hal meningkatkan produktivitas kentang perlu tersedia benih yang memiliki produksi unggul dan bermutu baik. Kegiatan produksi kentang varietas granola L yang dilakukan meliputi persiapan lahan, penanaman, pemeliharaan, pemanenan, sortasi hasil panen, pasca panen hingga pemasaran. Kegiatan pemeliharan yang dilakukan yaitu pemupukan dan pembumbunan, penyemprotan, pengendalian hama dan penyakit, dan pemasangan ajir.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab POLITEKNIK NEGERI JEMBER
Pengarang Ayen Hidayatullah - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN
Deskripsi Fisik 20 Cm
Info Detil Spesifik


Citation

Ayen Hidayatullah. (2017).TEKNIK PRODUKSI KENTANG (Solanum tuberosum L.) VARETAS GRANOLA L MENGGUNAKAN BENIH G3 DI PRODUSEN KENTANG, DESA SUMBER BRANTAS, BATU, JAWA TIMUR(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN

Ayen Hidayatullah.TEKNIK PRODUKSI KENTANG (Solanum tuberosum L.) VARETAS GRANOLA L MENGGUNAKAN BENIH G3 DI PRODUSEN KENTANG, DESA SUMBER BRANTAS, BATU, JAWA TIMUR(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN,2017.Text

Ayen Hidayatullah.TEKNIK PRODUKSI KENTANG (Solanum tuberosum L.) VARETAS GRANOLA L MENGGUNAKAN BENIH G3 DI PRODUSEN KENTANG, DESA SUMBER BRANTAS, BATU, JAWA TIMUR(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN,2017.Text

Ayen Hidayatullah.TEKNIK PRODUKSI KENTANG (Solanum tuberosum L.) VARETAS GRANOLA L MENGGUNAKAN BENIH G3 DI PRODUSEN KENTANG, DESA SUMBER BRANTAS, BATU, JAWA TIMUR(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN,2017.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id