PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEARBOX DEREK GERBONG ANT-15-W – FREIGHT CAR-MOVER PT. INKA MADIUN


PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEARBOX DEREK GERBONG ANT-15-W – FREIGHT CAR-MOVER
PT. INKA MADIUN

Moh. Wasil
Program Studi Mesin Otomotif
JurusanTeknik

ABSTRAK

PT. Industri Kereta Api adalah perusahaan yang bergerak dibidang perkeretaapian, dalam proses produksinya perusahaan ini menggunakan beberapa alat penderek dalam memindahkan gerbong kereta api salah satunya yaitu ANT-15-W freight car-mover. Untuk mencegah kerusakan pada ANT-15-W, maka dilakukan perawatan (maintenance) dan perbaikan oleh bagian FASHAR. Dalam kegiatan Praktek Kerja Lapang ini penulis berusaha melakukan perawatan dan perbaikan untuk memahami kerusakan pada ANT-15-W. Tujuan pada perawatan dan perbaikan ini yaitu untuk mengetahui, memahami, dan mempelajari penyebab terjadinya kebocoran oli gearbox yang disebabkan oleh ausnya ulir pada baut pembuangan oli gearbox pada ANT-15-W.

Kata kunci: Memahami, Mengetahui, Mempelajari perawatan breakdown gearbox ANT-15-W freight car-mover


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Moh. Wasil
Pengarang Moh. Wasil - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek MESIN OTOMOTIF
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI MESIN OTOMOTIF
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit JURUSAN TEKNIK
Deskripsi Fisik 20cm
Info Detil Spesifik

  Tags :
MESIN OTOMOTIF

Citation

Moh. Wasil. (2018).PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEARBOX DEREK GERBONG ANT-15-W – FREIGHT CAR-MOVER PT. INKA MADIUN(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI MESIN OTOMOTIF

Moh. Wasil.PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEARBOX DEREK GERBONG ANT-15-W – FREIGHT CAR-MOVER PT. INKA MADIUN(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI MESIN OTOMOTIF,2018.Text

Moh. Wasil.PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEARBOX DEREK GERBONG ANT-15-W – FREIGHT CAR-MOVER PT. INKA MADIUN(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI MESIN OTOMOTIF,2018.Text

Moh. Wasil.PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEARBOX DEREK GERBONG ANT-15-W – FREIGHT CAR-MOVER PT. INKA MADIUN(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI MESIN OTOMOTIF,2018.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id