Sistem Informasi Data Pasien Rawat Jalan Terintegrasi pada Puskesmas Sumbersari Berbasis Web rn(Information Systems Integrated Outpatient Data in Web-Based Health Center Sumbersari)rnrnHamid RosyadirnProgram Studi Manajemen InformatikarnJurusan Teknologi InformasirnrnrnABSTRACTrnrnInformation Systems Integrated Outpatient Data in Web-Based Health Center Sumbersari is a system that can give information about the patient data on Sumbersari health center which has four poly, poly PB is common, poly teeth where the system is used to view and record the previous medical records, then poly KB (family Planning) is used to record the status of planning participants, and medical records, and the last poly MCH (maternal Child Health) who recorded family data, calculating risk score birth plan at present pregnancy, maternal health, maternal and infant health newborn, maternal postpartum, then KMS (sticks Cards health), in addition to providing patient medical record information can also give Opera the visit report (registration, poly, physicians, and the counter drugs), disease type, and LPLPO (Usage reports and Drug Demand sheet).rnKeywords: Data tables for System Patient, Outpatient, Integrated, Web-BasedrnrnSistem Informasi Data Pasien Rawat Jalan Terintegrasi pada Puskesmas Sumbersari Berbasis WebrnrnHamid RosyadirnProgram Studi Manajemen InformatikarnJurusan Teknologi InformasirnrnABSTRAKSIrnSistem Informasi Data Pasien Rawat Jalan Terintegrasi pada Puskesmas Sumbersari Berbasis Web merupakan sistem yang dapat memberikan informasi mengenai data pasien pada puskesmas sumbersari yang mana mempunyai empat poli, yaitu poli PB umum, poli gigi dimana sistem tersebut digunakan untuk melihat dan mencatat data rekam medis sebelumnya, kemudian poli KB (Keluarga Berencana) digunakan untuk mencatat status peserta KB, dan rekam medisnya, dan terakhir poli KIA (Kesehatan Ibu Anak) yang mencatat data keluarga, mengitung skor resiko rencana persalinan pada kehamilan sekarang, kesehatan ibu hamil, kesehatan ibu bersalin dan bayi baru lahir, kesehatan ibu nifas, kemudian KMS (Kartu Menju Sehat), selain dapat memberikan informasi rekam medis pasien juga dapat memberikan infromasi mengenai laporan kunjungan (pendaftaran, poli, dokter, dan loket obat), jenis penyakit, dan LPLPO (Laporan Pemakaian dan Lembar Permintaan Obat).rnrnKata kunci: Sistem Infromasi Data Pasien, Rawat Jalan, Terintegrasi, Berbasis WebrnRINGKASANrnrnSistem Informasi Data Pasien Rawat Jalan Terintegrasi pada Puskesmas Sumbersari Berbasis Web, Hamid Rosyadi, Nim E3111345, Tahun 2014, 107 hlm, Teknologi Informasi, Politeknik Negeri Jember, Hariyono Rakhmad S.Pd, M.Kom (Pembimbing I), Denny Wijanarko, ST, MT (Pembimbing II).rnrnSistem Informasi Data Pasien Rawat Jalan Terintegrasi pada Puskesmas Sumbersari merupakan sistem yang dapat memberikan informasi mengenai data pasien pada masing-masing user. Tujuan dari kegiatan ini adalah membuat sistem informasi data pasien yang terintegrasi dengan fungsi untuk memberikan informasi data pasien secara cepat dan akurat kepada user dan mempercepat penyampaiannya kepada user lainnya, serta memudahkan penyajian laporan-laporan. Sistem ini memberikan kecepatan dan efisiensi waktu karena sistem ini bisa memberikan kecepatan dan efisiensi waktu karena sistem yang dibangun dengan sistem berbasis localhost yang penggunanya dapat dilakukan dalam satu jaringan.rnKegiatan dilaksanakan menggunakan metode kegiatan waterfall. Output dari Sistem ini adalah Sistem Informasi Data Pasien Rawat Jalan Terintegrasi. Sistem ini memberikan informasi data pasien juga dapat memberikan infromasi mengenai rekam medis dan laporan tiap periode. Dan dalam pembangunan aplikasi ini di gunakan alat bantu UML (Unified Modeling Language) yang diagram tersebut terdiri dari Usecase Diagram, Activity Diagram, Sequensial Diagram, Collaboration Diagram, dan Class Diagram. Serta dalam pembangunan sistem ini menggunakan bahasa pemprograman php dengan menggunakan aplikasi Dreamweaver CS6.rn