MANAJEMEN PENYORTIRAN DAN PENGEMASAN LEMBAR KARET (SHEET) DI PABRIK PTPN XII KEBUN GLANTANGAN JEMBER
RIZQI APRILIA HIDAYATI - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2017
JURUSAN MANAJAMEN AGRIBISNIS : PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS
RINGKASAN
Manajemen Penyortiran dan Pengemasan Lembar Karet (Sheet) di Pabrik PTPN XII Kebun Glantangan . Rizqi Aprilia Hidayati, NIM D31141331, Tahun 2017, Jurusan Manajemen Agribisnis, Program Studi Manajemen Agribisnis, Politeknik Negeri Jember, Rizal Perlambang CNAWP, SE, MP selaku pembimbing.
Tanaman karet (Hevea Brasiliensis) merupakan tanaman perkebunan yang bernilai ekonomis tinggi. Tanaman tahunan ini dapat disadap getah karetnya pertama kali pada umur 5 tahun dan bisa bertahan hidup dan diambil getahnya selama kurang lebih 30 tahun. Dari getah tanaman karet (lateks) tersebut bisa diolah menjadi lembaran karet (sheet). Tanaman karet merupakan komoditas utama di PTPN XII Kebun Glantangan.
Tujuan dari Praktek Kerja Lapang (PKL) ini adalah untuk mengetahui kegiatan pengolahan getah karet di pabrik PTPN XII Kebun Glantangan. Hasil dari Praktek Kerja Lapang (PKL) pengolahan getah karet didapatkan hasil bahwa kegiatan pengolahan getah karet meliputi pengambilan bahan baku di kebun dan pengambilan sampel KKK, penerimaan bahan baku di pabrik, pemisahan lump dengan lateks, proses pengolahan lateks, proses pembekuan lateks menjadi koagulum, proses penggilingan koagulum, proses penirisan lembar karet basah, proses pengasapan lembar karet, penurunan lembar karet ke ruang sortasi, penyortiran dan pengemasan lembar karet, dan pengiriman.
Produk yang dihasilkan dibagi menjadi dua yaitu lembaran karet (sheet) dalam bentuk bandela ukuran small bale dengan berat 33,333 kg dan bandela big bale dengan berat 113 kg.
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
POLITEKNIK NEGERI JEMBER |
Pengarang |
RIZQI APRILIA HIDAYATI - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
MANAJEMEN AGRIBISNIS
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS |
Tahun Terbit |
2017 |
Tempat Terbit |
JURUSAN MANAJAMEN AGRIBISNIS |
Deskripsi Fisik |
20cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
RIZQI APRILIA HIDAYATI. (2017).
MANAJEMEN PENYORTIRAN DAN PENGEMASAN LEMBAR KARET (SHEET) DI PABRIK PTPN XII KEBUN GLANTANGAN JEMBER(Publish).JURUSAN MANAJAMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS
RIZQI APRILIA HIDAYATI.
MANAJEMEN PENYORTIRAN DAN PENGEMASAN LEMBAR KARET (SHEET) DI PABRIK PTPN XII KEBUN GLANTANGAN JEMBER(Publish).JURUSAN MANAJAMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS,2017.Text
RIZQI APRILIA HIDAYATI.
MANAJEMEN PENYORTIRAN DAN PENGEMASAN LEMBAR KARET (SHEET) DI PABRIK PTPN XII KEBUN GLANTANGAN JEMBER(Publish).JURUSAN MANAJAMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS,2017.Text
RIZQI APRILIA HIDAYATI.
MANAJEMEN PENYORTIRAN DAN PENGEMASAN LEMBAR KARET (SHEET) DI PABRIK PTPN XII KEBUN GLANTANGAN JEMBER(Publish).JURUSAN MANAJAMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS,2017.Text