ANALISIS PENGARUH PERUBAHAN BEBAN TERHADAP EFFISIENSI SIKLUS YANG DIHASILKAN PADA PLTU UP GRESIK UNIT 3


ABSTRAK
Pembangkit Listrik Tenaga Uap PLTU adalah mesin pembangkit yang mengkonversi fluida cair yang berasal dari air laut menjadi uap dengan proses pembakaran dan pemanasan dengan suhu dan tekanan yang tinggi pada boiler, proses pemanasan ini menghasilkan uap yang mengadung energy kalor yang kemudian dirubah menjadi energi mekanik dan pada akhirnya energi mekanik tersebut dirubah menjadi energy listrik. Dalam proses pruduksi membangkitkan energi listrik pada PLTU Unit 3 efisensi yang dihasilkan selalu berubah tiap waktunya. Salah satu penyebabnya adalah beban (load) yang berubah juga tiap waktunya. Hal ini mengindikasikan bahwa beban (load) dan Efisiensi siklus saling memberikan dampak satu sama lain. Berdasarkan hasil kegiatan Magang Kerja Industri yang dilaksanakan pada tanggal 01 Februari 2016 - 31 Maret 2016 didapatkan hasil pengamatan bahwa yang menyebabkan perubahan beban (load) berdampak pada Efisiensi siklus adalah adanya Pressure Drop pada Governor valve dikarenakan pada Governor valve terdapat katub yang secara otomatis menentukan level bukaan berdasarkan beban (load) yang dibutuhkan. Dari hasil perhitungan pada beban (load) 108 MW Efisiensi siklus yang dihasilkan 38 %, sedangkan beban (load) sebesar 40% dan pada beban (load) puncak 185 MW Efisiensi siklus yang dihasilkan sebesar 42 %.
Kata kunci: Pressure Drop, load, Efisiensi siklus, Governor valve


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab POLITEKNIK NEGERI JEMBER
Pengarang Eka Pandega Iswara - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek TEKNIK ENERGI TERBARUKAN
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit JURUSAN TEKNIK
Deskripsi Fisik 20cm
Info Detil Spesifik


Citation

Eka Pandega Iswara. (2017).ANALISIS PENGARUH PERUBAHAN BEBAN TERHADAP EFFISIENSI SIKLUS YANG DIHASILKAN PADA PLTU UP GRESIK UNIT 3(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN

Eka Pandega Iswara.ANALISIS PENGARUH PERUBAHAN BEBAN TERHADAP EFFISIENSI SIKLUS YANG DIHASILKAN PADA PLTU UP GRESIK UNIT 3(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text

Eka Pandega Iswara.ANALISIS PENGARUH PERUBAHAN BEBAN TERHADAP EFFISIENSI SIKLUS YANG DIHASILKAN PADA PLTU UP GRESIK UNIT 3(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text

Eka Pandega Iswara.ANALISIS PENGARUH PERUBAHAN BEBAN TERHADAP EFFISIENSI SIKLUS YANG DIHASILKAN PADA PLTU UP GRESIK UNIT 3(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id