HEAT TRANSFERCOOLING TOWER (MENARA PENDINGIN) PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PANAS BUMIUNIT 2 PT. INDONESIA POWER UPJP KAMOJANG


RINGKASAN


Heat Transfer Cooling Tower (Menara Pendingin) Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi Unit 2 di PT. Indonesia Power UPJP Kamojang, Tri Indra Susanti, NIM B42130466, Tahun 2017, 78 hlm, Teknik, Politeknik Negeri Jember, Yuli Hananto, S.TP, M.Si (Dosen Pembimbing).

Praktek Kerja Lapang (PKL) merupakan suatu kegiatan mahasiswa di instansi/perusahaan/industri, yang diharapkan selain untuk belajar melainkan juga menjadi sarana untuk menerapkan ilmu pengetahuan yang didapat selama perkuliahan. Sehingga menjadi pengalaman dalam menyeimbangkan antara teori dengan praktek langsung di lapangan terutama mengenai pembangkitan energi. PT. Indonesia Power Unit Pembangkitan Jasa Pembangkitan (UPJP) Kamojang adalah pengelola Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) yang terdiri dari 3 unit, yaitu Unit PLTP Kamojang, Darajat, dan Gunung Salak. Unit PLTP Kamojang adalah pembangkit listrik tenaga panas bumi pertama di Indonesia yang mampu membangkitkan unit 1, 2, dan 3 dengan total daya 140 MW dari suplai uap dari PT. Pertamina Geothermal Energy sebesar 220 ton/jam dan 420 ton/jam. Cooling tower merupakan komponen PLTP yang berfungsi sebagai alat untuk mendinginkan kondensat dari proses kondensasi di dalam kondensor dan hasil pendinginan akan diriinjeksikan kembali ke dalam reservoir. Pada proses perpindahan panas, fluida air panas didinginkan menggunakan bantuan udara dari lingkungan yang hisap menggunakan kipas (fan). Kondisi lingkungan saat ini di kawasan PLTP Kamojang terjadi peningkatan suhu yang berdampak pada proses pendinginan dan kinerja cooling tower. Yang menjadi permasalahan suhu lingkungan tidak bisa diprediksi dan semakin mengalami peningkatan. Hal ini berpengaruh terutama pada proses heat transfer pada cooling tower. Dengan analisa heat transfer pada cooling tower dapat digunakan untuk menentukan dan membandingkan kinerja dan besar kehilangan (losses) cooling tower unit 2 dari data commissioning dan data aktual yang dihasilkan selama peroide waktu tertentu. Kinerja Cooling tower unit 2 terjadi penurunan efisiensi dari kondisi commissioning dengan kondisi aktual yaitu dari 0,65% menjadi 59%.
Begitu pula pada efektivitas juga terjadi penurunan dari kondisi commissioning dengan kondisi aktual dari 1.23 menjadi 0.63. Dan terjadi penurunan karakteristik cooling tower dari kondisi commissioning dengan kondisi aktual saat ini dari 0.8842 menjadi 0.6280. Dari kondisi commissioning dengan kondisi aktual terjadi peningkatan kehilangan (losses) baik drift loss, evaporation loss, dan wind loss. Drift losses dari 25920 Kg/jam menjadi 26400 Kg/jam, evaporation loss dari 176256 Kg/jam menjadi 202858.6 Kg/jam, dan wind loss dari 64800 Kg/jam menjadi 66000Kg


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab POLITEKNIK NEGERI JEMBER
Pengarang Tri Indra Susanti - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek TEKNIK ENERGI TERBARUKAN
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit JURUSAN TEKNIK
Deskripsi Fisik 20 Cm
Info Detil Spesifik


Citation

Tri Indra Susanti. (2017).HEAT TRANSFERCOOLING TOWER (MENARA PENDINGIN) PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PANAS BUMIUNIT 2 PT. INDONESIA POWER UPJP KAMOJANG(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN

Tri Indra Susanti.HEAT TRANSFERCOOLING TOWER (MENARA PENDINGIN) PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PANAS BUMIUNIT 2 PT. INDONESIA POWER UPJP KAMOJANG(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text

Tri Indra Susanti.HEAT TRANSFERCOOLING TOWER (MENARA PENDINGIN) PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PANAS BUMIUNIT 2 PT. INDONESIA POWER UPJP KAMOJANG(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text

Tri Indra Susanti.HEAT TRANSFERCOOLING TOWER (MENARA PENDINGIN) PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PANAS BUMIUNIT 2 PT. INDONESIA POWER UPJP KAMOJANG(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id