APLIKASI PENENTUAN STATUS GIZI BALITA BERBASIS WEB


RINGKASAN

Aplikasi Penentuan Status Gizi Balita Berbasis Web, Hofsatur Rosita, NIM E32141390, Tahun 2017, Teknologi Informasi, Politeknik Negeri Jember, Ika Widiastuti, S.ST, MT (Pembimbing I), Puspito Arum, S.Gz, M. Gizi (Pembimbing II).

Dengan berkembangnya teknologi informasi terutama di internet kita sekarang bisa mengakses internet di mana saja dan kapan saja. Dengan internet kita juga bisa mendapatkan informasi yang kita inginkan tetapi tidak semua informasi bisa kita dapatkan. Misalnya para orang tua ingin memantau tumbuh kembang sang balita tanpa pergi ke puskemas, secara otomatis mereka bisa langsung melihat dengan cara input data yang diminta. Dengan Aplikasi Penentuan Status Gizi Balita merupakan solusi dari permasalahan yang terjadi dalam kasus mengenai gizi buruk/kurang karena kesehatan balita yang tidak terpantau. Dengan adanya Aplikasi Penentuan Status Gizi Balita ini dapat menghemat waktu dan memudahkan para orang tua maupun pihak puskesmas untuk memantau tumbuh kembang balita tanpa mengganggu aktivitas masingmasing.
Tujuan dari pembuatan tugas akhir Aplikasi Penentuan Status Gizi Balita ini berdasarkan permasalahan yang terjadi sehingga memberikan solusi mengenai pemantauan tumbuh kembang balita yang kurang optimal.
Kesimpulan yang dapat di ambil dari pembuatan aplikasi ini dapat menyajikan informasi status gizi balita dalam bentuk website, sekaligus mendapatkan solusi dalam penanganan gizi balita.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Hofsatur Rosita
Pengarang Hofsatur Rosita - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek TEKNIK KOMPUTER
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit TEKNOLOGI INFORMASI
Deskripsi Fisik 20 Cm
Info Detil Spesifik

  Tags :
TEKNIK KOMPUTER

Citation

Hofsatur Rosita. (2017).APLIKASI PENENTUAN STATUS GIZI BALITA BERBASIS WEB(Publish).TEKNOLOGI INFORMASI:PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER

Hofsatur Rosita.APLIKASI PENENTUAN STATUS GIZI BALITA BERBASIS WEB(Publish).TEKNOLOGI INFORMASI:PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER,2017.Text

Hofsatur Rosita.APLIKASI PENENTUAN STATUS GIZI BALITA BERBASIS WEB(Publish).TEKNOLOGI INFORMASI:PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER,2017.Text

Hofsatur Rosita.APLIKASI PENENTUAN STATUS GIZI BALITA BERBASIS WEB(Publish).TEKNOLOGI INFORMASI:PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER,2017.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id