UJI UNJUK KERJA MESIN PEMOTONG RAMBAK KULIT SAPI


vi
Uji Unjuk Kerja Mesin Pemotong Rambak Kulit Sapi
Kasturi
Program Studi Keteknikan Pertanian
Jurusan Teknologi Pertanian
ABSTRAK
Rambak merupakan salah satu produk olahan kulit ternak yang secara luas diproduksi dan dikonsumsi masyarakat Indonesia dikarenakan memiliki kandungan gizi yang tinggi. Ketersediaan kulit sapi di Indonesia juga sangat melimpah karena diakibatkan tingginnya permintaan daging sapi di Indonesia. Karena ketersediaan rambak kulit yang melimpah, maka hal tersebut perlu mendapat perhatian lebih. Untuk meningkatkan hasil produksi usaha kerupuk rambak telah dibuat mesin pemotong rambak kulit sapi.
Mesin ini mampu meningkatkan produksi serta mempermudah dalam proses pemotongan kulit rambak .Tujuan dari penulisan laporan akhir ini adalah untuk mengetahui dan mengevaluasi kemampuan operasi mesin dalam keadaan optimal.
Berdasarkan hasil perhitungan Analisis Teknis Uji Kinerja Mesin Pemotong Rambak Kulit Sapi dengan perlakuan pengujian tebal bahan 2 mm, 2,5 mm, 3 mm dengan perlakuan panjang potongan 1 cm dan 1,5 cm diperoleh Kapasitas kerja mesin sebesar 13,5 - 19,9 kg/jam dengan kebutuhan daya spesifik 0,04 – 0,06 kW-jam/kg, simpangan baku panjang potongan 1 cm adalah 0,07 cm dengan koefisien variansi diperoleh 6,36 % sedangkan pada panjang potongan 1,5 cm,diperoleh nilai simpangan baku 0,12 cm dengan nilai koefisien variasi 8,57 % dan efisiensi kinerja pemotongan 71,9 - 85,9 %. Hasil perhitungan tersebut menunjukkan bahwa mesin pemotong rambak kulit sapi masih layak dan dapat bekerja dengan baik.
Kata Kunci: analisa teknis, mesin pemotong, rambak kulit sapi.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab POLITEKNIK NEGERI JEMBER
Pengarang Kasturi - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek KETEKNIKAN PERTANIAN
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI KETEKNIKAN PERTANIAN
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN
Deskripsi Fisik 20 Cm
Info Detil Spesifik


Citation

Kasturi. (2017).UJI UNJUK KERJA MESIN PEMOTONG RAMBAK KULIT SAPI(Publish).JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN:PROGRAM STUDI KETEKNIKAN PERTANIAN

Kasturi.UJI UNJUK KERJA MESIN PEMOTONG RAMBAK KULIT SAPI(Publish).JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN:PROGRAM STUDI KETEKNIKAN PERTANIAN,2017.Text

Kasturi.UJI UNJUK KERJA MESIN PEMOTONG RAMBAK KULIT SAPI(Publish).JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN:PROGRAM STUDI KETEKNIKAN PERTANIAN,2017.Text

Kasturi.UJI UNJUK KERJA MESIN PEMOTONG RAMBAK KULIT SAPI(Publish).JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN:PROGRAM STUDI KETEKNIKAN PERTANIAN,2017.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id