USAHA PEMELIHARAAN PUYUH PETELUR (Coturnix-coturnix japonica) DENGAN PENAMBAHAN TEPUNG KUNYIT (Curcuma demesticaval) DALAM RANSUM
Efendi FathorRohman - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2017
JURUSAN PETERNAKAN : PROGRAM STUDI PRODUKSI TERNAK
ABSTRAK
Tujuan Proyek Usaha Mandiri ini adalah Pemberian kunyit sebesar 7% pada ransum memberikan bobot telur yang tinggi. Hal ini dipengaruhi oleh jumlah protein yang diperoleh melalui kunyit maupun pakan sehingga bobot telur semakin meningkat, angka kematian berkurang untuk meningkatkan efisiensi pakan dan memperoleh keuntungan yang optimal. Kegiatan ini dilaksanakan selama 56 hari, mulai dari tanggal 27 juli sampai 14 sebtember 2016, di kandang puyuh petelur Bapak Misdi Dusun Coraleduk RT/RW : 001/001 Desa Banyuanyar Kecamatan kalibaru Kabupaten Banyuwangi. Bahan yang digunakan dalam kegiatan ini adalah puyuh petelur (coturnix-coturnix japonica) konsentrat, vitamin tepung kunyit. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa pemberian tepung kunyit dalam ransum menghasilkan konsumsi pakan 21,59 gram/ekor/hari, produksi telur selama 8 minggu di peroleh sebesar 7767 butir, berat telur di peroleh rata-rata berat telur perbutir sebesar 10,5 gram, nilai FER dari pelaksanaan PUM sebesar 3,43, mortalitas di peroleh 0%, mengalami keuntungan sebesar Rp.1.342.000, B/C 0,49, R/C 1,49.
Kata Kunci : Puyuh Petelur, Tepung Kunyit, Konsumsi Pakan, Produksi Telur, Berat Telur, Analisis Usaha
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
POLITEKNIK NEGERI JEMBER |
Pengarang |
Efendi FathorRohman - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
PRODUKSI TERNAK
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI PRODUKSI TERNAK |
Tahun Terbit |
2017 |
Tempat Terbit |
JURUSAN PETERNAKAN |
Deskripsi Fisik |
|
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Efendi FathorRohman. (2017).
USAHA PEMELIHARAAN PUYUH PETELUR (Coturnix-coturnix japonica) DENGAN PENAMBAHAN TEPUNG KUNYIT (Curcuma demesticaval) DALAM RANSUM(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TERNAK
Efendi FathorRohman.
USAHA PEMELIHARAAN PUYUH PETELUR (Coturnix-coturnix japonica) DENGAN PENAMBAHAN TEPUNG KUNYIT (Curcuma demesticaval) DALAM RANSUM(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TERNAK,2017.Text
Efendi FathorRohman.
USAHA PEMELIHARAAN PUYUH PETELUR (Coturnix-coturnix japonica) DENGAN PENAMBAHAN TEPUNG KUNYIT (Curcuma demesticaval) DALAM RANSUM(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TERNAK,2017.Text
Efendi FathorRohman.
USAHA PEMELIHARAAN PUYUH PETELUR (Coturnix-coturnix japonica) DENGAN PENAMBAHAN TEPUNG KUNYIT (Curcuma demesticaval) DALAM RANSUM(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TERNAK,2017.Text