PEMANFAATAN LIMBAH SAYURAN UNTUK BAHAN PAKAN ALTERNATIF DALAM USAHA AYAM KAMPUNG SUPER


RINGKASAN
Pemanfaatan Limbah Sayuran Sebagai Bahan Pakan Alternatif Dalam Usaha Ayam Kampung Super, Agum Gumitir , NIM C31141554, Tahun 2017, 27 hlm, Peternakan, Politeknik Negeri Jember, Erfan Kustiawan, S.Pt. MP. (Pembimbing I) dan Suluh Nusantoro, S. Pi. M.Sc (Pembimbing II).

Ayam kampung super adalah salah satu jenis ayam sebagai sumber protein hewani yang digemari oleh masyarakat. Ayam kampung super memiliki kelebihan yaitu pertumbuhan relatif cepat dibandingkan ternak ayam kampung sehingga dapat dipanen dalam waktu relatif singkat, namun harga pakan ayam kampung super yang tinggi membuat peternak mencari pakan alternatif sebagai upaya menekan biaya usaha. Salah satu pakan alternatif yang dapat meningkatkan efesiensi pakan dan menurunkan biaya produksi adalah menambahkan tepung limbah sayuran. Kegiatan PUM ini menggunakan 15% tepung limbah sayur, Parameter yang diamati meliputi: konsumsi pakan, rasio konversi pakan, mortalitas, dan analisis. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa penggunaan tepung limbah sayur sebanyak 15% dalam pakan acara signifikan untuk pakan konsumsi, berat badan, konversi pakan, kematian, tapi tidak signifikan persentase pertambahan bobot badan. kegiatan usaha memiliki keuntungan yang disebabkan harga jual ayam kampung super tinggi dipicu oleh dilakukan bertepatan tahun Pergantian tahun.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Agum Gumitir
Pengarang Agum Gumitir - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek PRODUKSI TERNAK
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit
Deskripsi Fisik 20 Cm
Info Detil Spesifik

  Tags :
PRODUKSI TERNAK

Citation

Agum Gumitir. (2017).PEMANFAATAN LIMBAH SAYURAN UNTUK BAHAN PAKAN ALTERNATIF DALAM USAHA AYAM KAMPUNG SUPER(Publish).:

Agum Gumitir.PEMANFAATAN LIMBAH SAYURAN UNTUK BAHAN PAKAN ALTERNATIF DALAM USAHA AYAM KAMPUNG SUPER(Publish).:,2017.Text

Agum Gumitir.PEMANFAATAN LIMBAH SAYURAN UNTUK BAHAN PAKAN ALTERNATIF DALAM USAHA AYAM KAMPUNG SUPER(Publish).:,2017.Text

Agum Gumitir.PEMANFAATAN LIMBAH SAYURAN UNTUK BAHAN PAKAN ALTERNATIF DALAM USAHA AYAM KAMPUNG SUPER(Publish).:,2017.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id