PERANCANGAN SISTEM INFORMASI POLI UMUM RAWAT JALAN MENGGUNAKAN METODE FAST DI KLINIK PRATAMA “DOKTERKU” TAMAN GADING JEMBER
Perancangan Sistem Informasi Poli Umum Rawat Jalan Menggunakan Metode FAST di Klinik Pratama “Dokterku” Taman Gading Jember, Dini Novita Pratiwi, Nim G41120658, Tahun 2016, Rekam Medik, Politeknik Negeri Jember, dr Rinda Nurul,M.Kes (Pembimbing I), Dony Setiawan HP, S. KP, NS, MM (Pembimbing II),
Dini Novita Pratiwi Program Studi Rekam Medik Jurusan Kesehatan ABSTRAK
Klinik adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan pelayanan kesehatan perorangan yang menyediakan pelayanan medis dasar atau spesialistik. Seiring dengan perkembangan teknologi informasi menuntut pembaharuan dan kecepatan dalam menjalankan suatu pekerjaan dan pemanfaatan tekhnologi informasi. Klinik Pratama “Dokterku” Taman Gading Jember sudah menggunakan teknologi komputer namun sistem informasi rawat jalan masih manual. Tujuan penelitian ini adalah merancang sistem informasi poli umum rawat jalan menggunakan metode FAST di Klinik Pratama “Dokterku” Taman Gading Jember. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan FAST untuk merancang sistem infromasi rawat jalan. Sistem pengelolaan data rawat jalan di Klinik Pratama “Dokterku” Taman Gading Jember saat ini masih dilakukan secara manual. Permasalahan yang ada yaitu ketidaktepatan waktu dalam pembuatan laporan utilisasi (laporan rawat jalan) baik kepada pihak Direktur Klinik maupun pihak BPJS dan kurang akuratnya data rawat jalan. Dengan adanya sistem informasi poli umum rawat jalan pekerjaan akan lebih cepat dan mudah, pengelolaan data juga menjadi lebih akurat sehingga informasi yang diperoleh berkualitas. Sistem informasi yang dikembangkan hanya poli umum rawat jalan sehingga perlu dikembangkan poli gigi dengan membuat odontogram elektronik untuk peneliti selanjutnya.
Kata Kunci : Sistem Informasi, Rawat Jalan, Metode FAST
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
Dini Novita Pratiwi |
Pengarang |
Dini Novita Pratiwi - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
REKAM MEDIK
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
|
Tahun Terbit |
2017 |
Tempat Terbit |
|
Deskripsi Fisik |
20 Cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Dini Novita Pratiwi. (2017).
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI POLI UMUM RAWAT JALAN MENGGUNAKAN METODE FAST DI KLINIK PRATAMA “DOKTERKU” TAMAN GADING JEMBER(Publish).:
Dini Novita Pratiwi.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI POLI UMUM RAWAT JALAN MENGGUNAKAN METODE FAST DI KLINIK PRATAMA “DOKTERKU” TAMAN GADING JEMBER(Publish).:,2017.Text
Dini Novita Pratiwi.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI POLI UMUM RAWAT JALAN MENGGUNAKAN METODE FAST DI KLINIK PRATAMA “DOKTERKU” TAMAN GADING JEMBER(Publish).:,2017.Text
Dini Novita Pratiwi.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI POLI UMUM RAWAT JALAN MENGGUNAKAN METODE FAST DI KLINIK PRATAMA “DOKTERKU” TAMAN GADING JEMBER(Publish).:,2017.Text