PENGARUH FUNGISIDA SISTEMIK DAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP VIABILITAS BEHIH KAKAO (Theobroma cacao L.)


PENGARUH FUNGISIDASISTEMIKDAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP VIABILITAS BENIH KAKAO (Theobroma cacao L.). Ir. Abdul Madjid, MP (Dosen Pembimbing) dan Ir. Sugiyarto, MP (Dosen Pembimbing Pendamping)
Septin Roswanti
Program Studi Produksi Tanaman Perkebunan
Jurusan Produksi Pertanian
ABSTRAK
Salah satu metode untukmempertahan benih kakao agar tetap baik serta tidak menurunkan viabilitas benih kakaosetelah penyimpananadalah menggunakan fungisida sitemik. Tujuan dari penelitian ini yaitu mengetahui daya simpan benih dalam mempertahankan viabilitas benih kakao setelah proses penyimpanan dengan menggunakan berbagai konsentrasifungisida sistemik. Penelitian dilaksanakan di Laboraturium tanah pada saat melakukan proses penyimpanan benih kakao dan bedengan Politeknik Negeri Jember penelitian telah dilakukan pada bulan 2 Februari 2017 sampai dengan 20 April 2017.Terdapat beberapa parameter sebagai tolak ukur viabilitas benih kakao setelah penyimpanan yaitu daya berkecambah benih kakao, kecepatan kecambah benih kakao, keserempakan tumbuh benih kakao, tinggi bibit kakao dan diameter batang kakao. Perlakuan ini menggunakan metode Rangcangan Acak Lengkap (RAL) Faktorial yang terdiri atas 2 faktor. Faktor pertama adalahberbagai konsentrasi fungisida sitemikyang terdiri atas 0% (K0), 0,25% (K1), 0,45% (K2), 0,65% (K3). Faktor kedua adalah lama penyimpanan yang terdiri dari 7 hari (D0), dan 14 hari (D1).Hasil analisismenunjukkan bahwapenggunaanfungisidasitemik dengan berbagai konsentrasiberpengaruh tidak nyata terhadap viabilitas benih kakao, namun lama penyimpanan berpengaruh sangat nyata terhadap viabilitas benih kakao.
Kata kunci : benih kakao, fungisida, penyimpanan.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Septin Roswanti
Pengarang Septin Roswanti - Personal Name (Pengarang)
Edisi
No. Panggil
Subyek PRODUKSI TANAMAN PERKEBUNAN
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN PERKEBUNAN
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit JURSAN PRODUKSI PERTANIAN
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

Septin Roswanti. (2017).PENGARUH FUNGISIDA SISTEMIK DAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP VIABILITAS BEHIH KAKAO (Theobroma cacao L.)().JURSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN PERKEBUNAN

Septin Roswanti.PENGARUH FUNGISIDA SISTEMIK DAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP VIABILITAS BEHIH KAKAO (Theobroma cacao L.)().JURSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN PERKEBUNAN,2017.Text

Septin Roswanti.PENGARUH FUNGISIDA SISTEMIK DAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP VIABILITAS BEHIH KAKAO (Theobroma cacao L.)().JURSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN PERKEBUNAN,2017.Text

Septin Roswanti.PENGARUH FUNGISIDA SISTEMIK DAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP VIABILITAS BEHIH KAKAO (Theobroma cacao L.)().JURSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN PERKEBUNAN,2017.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id