PRODUKSI DAN PEMASARAN BIR PLETOK CELUP
NANDA SHINTYA FAURISKY - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2017
JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN : PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INDUSTRI PANGAN
“Produksi Dan Pemasaran Bir Pletok Celup”
Nanda Shintya Faurisky
Program Studi Teknologi Industri Pangan
Jurusan Teknologi Pertanian
ABSTRAK
Produksi dan pemasaran Bir Pletok Celup bertujuan mendapatkan formulasi yang tepat, mengetahui cara pembuatan bir pletok celup, dan memproduksi bir pletok celup dengan menganalisa kelayakan usaha. Proses produksi bir pletok celup terdiri dari persiapan bahan baku, pembersihan dan pencucian, penirisan, pengecilan ukuran, pengeringan, penggilingan, penimbangan I, pencampuran, penimbangan II, pengemasan dan pelabelan. Perbedaan biaya tidak tetap antara rencana dengan realisasi dikarenakan beberapa perubahan harga dan jumlah kemasan yang dihasilkan pada saat produksi. Pada rencana usaha awal diharapkan keuntungan dari hasil penjualan bir pletok celup sebsesar Rp 3.653.816,- dengan laju keuntungan 16,35 %, sedangkan pada realisasi usaha keuntungan yang didapatkan sebesar Rp. 301.992,- dengan laju keuntungan 14,05 %. Perbedaan tersebut dikarenakan adanya perubahan jumlah biaya tidak tetap dan jumlah produksi, rencana usaha total biaya tidak tetap sebesar Rp. 22.346.184,- dan jumlah produksi pada rencana awal usaha sebanyak 50 kemasan akan tetapi total biaya tidak tetap pada realisasi usaha sebesar Rp 1.838.500 dan jumlah produksi realisasi usaha sebanyak 25 kemasan perproduksi. Selain itu juga biaya variabel per unit antara rencana dan realisasi berbeda. Penjualan secara langsung lebih efektif yaitu 62% dibanding secara tidak langsung yaitu 38%.
Kata Kunci :Bir Pletok , Produksi, Pemasaran
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
POLITEKNIK NEGERI JEMBER |
Pengarang |
NANDA SHINTYA FAURISKY - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
TEKNOLOGI INDUSTRI PANGAN
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INDUSTRI PANGAN |
Tahun Terbit |
2017 |
Tempat Terbit |
JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN |
Deskripsi Fisik |
|
Info Detil Spesifik |
|
Citation
NANDA SHINTYA FAURISKY. (2017).
PRODUKSI DAN PEMASARAN BIR PLETOK CELUP(Publish).JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INDUSTRI PANGAN
NANDA SHINTYA FAURISKY.
PRODUKSI DAN PEMASARAN BIR PLETOK CELUP(Publish).JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INDUSTRI PANGAN,2017.Text
NANDA SHINTYA FAURISKY.
PRODUKSI DAN PEMASARAN BIR PLETOK CELUP(Publish).JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INDUSTRI PANGAN,2017.Text
NANDA SHINTYA FAURISKY.
PRODUKSI DAN PEMASARAN BIR PLETOK CELUP(Publish).JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INDUSTRI PANGAN,2017.Text