FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM MENGKONSUMSI BERAS ORGANIK’’LERENG RAUNG’’ DI SUMBERJAMBE JEMBER
NURHALIMAH - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2017
JURUSAN MANAJEMEN AGRIBISNIS : PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGROINDUSTRI
Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Dalam Mengkonsumsi Beras Organik ’’Lereng Raung’’ Di Sumberjambe Jember
Nurhalimah Program Studi Manajemen Agroindustri Jurusan Manajemen Agribisnis
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menguji variabel harga (X1), produk (X2), saluran distribusi (X3), dan promosi (X4) berpengaruh secara parsial terhadap perilaku konsumen (Y1) dan untuk menganalisis dan menguji variabel harga (X1), produk (X2), saluran distribusi (X3), promosi (X4), dan perilaku konsumen (Y1) berpengaruh secara parsial terhadap keputusan pembelian konsumen (Y2) pada produk beras organik di Sumberjambe. Penelitian ini mengambil sampel sebanyak 150 responden. Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Sumberjambe, Kabupaten Jember. Data diperoleh dianalisis dengan menggunakan dengan bantuan sofware (AMOS) Analysis Of Moment Structure dengan menggunakan analisis Structural Equation Model (SEM) . Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel saluran distribusi (X3) berpengaruh signifikan terhadap perilaku konsumen (Y1), variabel harga (X1), produk (X2), dan promosi (X4) tidak berpengaruh signifikan terhadap perilaku konsumen (Y1), perilaku konsumen (Y1) berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen (Y2) , kemudian variabel harga (X1), produk (X2), saluran distribusi (X3), dan promosi (X4) tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen (Y2) beras organik lereng raung Sumberjambe Jember.
Kata Kunci : Structural Equation Model (SEM), Harga, Produk, Saluran Distribusi, Promosi, Perilaku Konsumen, Keputusan Pembelian konsumen.
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
NURHALIMAH |
Pengarang |
NURHALIMAH - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
MANAJEMEN AGROINDUSTRI
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGROINDUSTRI |
Tahun Terbit |
2017 |
Tempat Terbit |
JURUSAN MANAJEMEN AGRIBISNIS |
Deskripsi Fisik |
20cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
NURHALIMAH. (2017).
FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM MENGKONSUMSI BERAS ORGANIK’’LERENG RAUNG’’ DI SUMBERJAMBE JEMBER(Publish).JURUSAN MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGROINDUSTRI
NURHALIMAH.
FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM MENGKONSUMSI BERAS ORGANIK’’LERENG RAUNG’’ DI SUMBERJAMBE JEMBER(Publish).JURUSAN MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGROINDUSTRI,2017.Text
NURHALIMAH.
FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM MENGKONSUMSI BERAS ORGANIK’’LERENG RAUNG’’ DI SUMBERJAMBE JEMBER(Publish).JURUSAN MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGROINDUSTRI,2017.Text
NURHALIMAH.
FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM MENGKONSUMSI BERAS ORGANIK’’LERENG RAUNG’’ DI SUMBERJAMBE JEMBER(Publish).JURUSAN MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGROINDUSTRI,2017.Text