TEKNIK BUDIDAYA PISANG CAVENDISH (Musa acuminata) DI PT. NUSANTARA SEGAR ABADI, KABUPATEN BLITAR, JAWA TIMUR


vii
RINGKASAN
Teknik Budidaya Pisang Cavendish (Musa Acuminata) Di PT. Nusantara
Segar Abadi, Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Deni Darmawan. A31150098.
Produksi Tanaman Hortikultura / Produksi Pertanian.
Politeknik Negeri Jember merupakan perguruan tinggi yang
menyelenggarakan pendidikan vokasi. Sistem pendidikan yang diberikan berbasis
pada peningkatan keterampilan sumber daya manusia dengan memberikan ilmu
pengetahuan dan keterampilan dasar yang kuat, sehingga lulusannya mampu
mengembangkan diri terhadap perubahan lingkungan dan mampu bertahan
dengan berbagai kondisi lingkungan yang ada. Berkaitan dengan hal tersebut,
maka salah satu program yang harus dilaksanakan oleh mahasiswa Politeknik
Negeri Jember adalah Praktek Kerja Lapang (PKL).
Praktek Kerja Lapang (PKL) memberikan banyak efek positif terhadap
masa depan mahasiswa, dengan adanya Praktek Kerja Lapang akan semakin
membantu mengasah keahlian dan kemampuan mahasiswa pada bidangnya.
Produk hortikultura terdiri dari empat jenis yaitu sayuran, buah-buahan,
tanaman hias dan tanaman obat. Sehingga, komoditas hortikultura merupakan
komoditas yang sangat prospektif, baik untuk memenuhi kebutuhan manusia dan
mengisi kebutuhan pasar domestik ataupun internasional seiring dengan
permintaan pasar baik di dalam ataupun di luar negeri, besar dan nilai
ekonominya yang tinggi serta dengan kemajuan perekonomian, pendidikan,
peningkatan pemenuhan untuk kesehatan dan lingkungan menyebabkan
permintaan produk hortikultura semakin meningkat. Maka dari itu sangat penting
sekali mengasah kemampuan dan keahliaan para mahasiswa, yaitu dengan salah
satunya mengikuti Praktek Kerja Lapang (PKL) sehingga untuk ke depannya
mampu membentuk sumber daya manusia yang berkualitas dalam memajukan
sektor pertanian terutama pada bidang hortikultura.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Deni Darmawan
Pengarang DENI DARMAWAN - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek PRODUKSI TANAMAN HORTIKULTURA
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit
Deskripsi Fisik 20 Cm
Info Detil Spesifik


Citation

DENI DARMAWAN. (2018).TEKNIK BUDIDAYA PISANG CAVENDISH (Musa acuminata) DI PT. NUSANTARA SEGAR ABADI, KABUPATEN BLITAR, JAWA TIMUR(Publish).:

DENI DARMAWAN.TEKNIK BUDIDAYA PISANG CAVENDISH (Musa acuminata) DI PT. NUSANTARA SEGAR ABADI, KABUPATEN BLITAR, JAWA TIMUR(Publish).:,2018.Text

DENI DARMAWAN.TEKNIK BUDIDAYA PISANG CAVENDISH (Musa acuminata) DI PT. NUSANTARA SEGAR ABADI, KABUPATEN BLITAR, JAWA TIMUR(Publish).:,2018.Text

DENI DARMAWAN.TEKNIK BUDIDAYA PISANG CAVENDISH (Musa acuminata) DI PT. NUSANTARA SEGAR ABADI, KABUPATEN BLITAR, JAWA TIMUR(Publish).:,2018.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id