PERANCANGAN APLIKASI PENYIMPANAN BERKAS REKAM MEDIS RAWAT JALAN MENGGUNAKAN METODE WATERFALL di RS JATIROTO


Perancangan Aplikasi Penyimpanan Berkas Rekam Medis Rawat Jalan Menggunakan Metode Waterfall di RS Jatiroto

Bintang Visdi Pradana Program studi Rekam Medis Jurusan Kesehatan


ABSTRAK


Aplikasi penyimpanan berkas rekam medis merupakan aplikasi yang dapat membantu petugas penyimpanan untuk melakukan transaksi peminjaman dan pengembalian berkas sesuai dengan data rekam medis yang telah ada, serta dapat menghasilkan laporan dan tracer. Sistem penyimpanan berkas rekam medis di Rumah Sakit Jatiroto sering terjadi misfile, karena tidak diterapkan penggunaan tracer, pencatatan peminjaman dan pengembalian berkas rekam medis yang manual. Perancangan aplikasi ini menggunakan metode waterfall yang meliputi analisis dan definisi persyaratan, perancangan sistem perangkat lunak, implementasi dan penguian unit, integrasi dan pengujian sistem, desain yang dibuat yaitu desain database, Context Diagram(CD), Data Flow Diagram(DFD), flowchart, Entity Relationship Diagram(ERD), penggunaan software dalam tahap ini menggunakan Sybase Power Designer. Hasil dari penelitian ini yaitu aplikasi penyimpanan berkas rekam medis rawat jalan yang dapat membantu berjalannya sistem penyimpanan pada rumah sakit. Pembuatan aplikasi penyimpanan berkas rekam medis rawat jalan menggunakan metode waterfall telah dibuat dengan hasil analsis yang sudah ada dan sesuai metode yang digunakan serta sesuai dengan kebutuhan pihak rumah sakit.

Kata kunci : Berkas Rekam Medis, Penyimpanan, Perancangan, Rumah Sakit, Waterfall


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Bintang Visdi Pradana
Pengarang Bintang Visdi Pradana - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek REKAM MEDIK
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI REKAM MEDIK
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit JURUSAN KESEHATAN
Deskripsi Fisik 20cm
Info Detil Spesifik

  Tags :
REKAM MEDIK

Citation

Bintang Visdi Pradana. (2017).PERANCANGAN APLIKASI PENYIMPANAN BERKAS REKAM MEDIS RAWAT JALAN MENGGUNAKAN METODE WATERFALL di RS JATIROTO(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI REKAM MEDIK

Bintang Visdi Pradana.PERANCANGAN APLIKASI PENYIMPANAN BERKAS REKAM MEDIS RAWAT JALAN MENGGUNAKAN METODE WATERFALL di RS JATIROTO(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI REKAM MEDIK,2017.Text

Bintang Visdi Pradana.PERANCANGAN APLIKASI PENYIMPANAN BERKAS REKAM MEDIS RAWAT JALAN MENGGUNAKAN METODE WATERFALL di RS JATIROTO(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI REKAM MEDIK,2017.Text

Bintang Visdi Pradana.PERANCANGAN APLIKASI PENYIMPANAN BERKAS REKAM MEDIS RAWAT JALAN MENGGUNAKAN METODE WATERFALL di RS JATIROTO(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI REKAM MEDIK,2017.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id