AUDIT ENERGI AWAL DAN PELUANG PENGHEMATAN ENERGI PADA GEDUNG RSUD BESUKI


vi
Audit Energi awal dan Peluang Penghematan Energi pada Gedung RSUD Besuki (Initial Energy Audit and Energy Saving Opportunities at Building RSUD Besuki) Muhammad Firdaus Program Studi Teknik Energi Terbarukan Jurusan Teknik ABSTRAK Audit energi adalah satu hal yang menentukan dalam biaya operasional di RSUD Besuki. Konservasi energi adalah pemanfaatan energi secara lebih efisien optimal dan rasional tanpa mengurangi penggunaan energi yang memang benar di perlukan. Audit energi awal adalah suatu metode awal dalam menghitung tingkat konsumsi energi suatu bangunan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui nilai IKE (intensitas konsumsi energi) dari bangunan gedung di RSUD Besuki. Hasil perhitungan Nilai IKE (Intensitas Konsumsi energi) per satuan luas adalah 73.1299 kWh/m2tahun. Konsumsi energi di RSUD Besuki 97% energi listrik dan 3% solar. Peluang penghematan energi yang dapat dilakukan dengan cara mengganti lampu PLC 24 watt ke lampu LED 13 watt. Kata Kunci: Audit Energi, Konservasi Energi, Audit Energi Awal, Intensitas Konsumsi Energi.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Muhammad Firdaus
Pengarang MUHAMMAD FIRDAUS - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek TEKNIK ENERGI TERBARUKAN
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit JURUSAN TEKNIK
Deskripsi Fisik 20cm
Info Detil Spesifik


Citation

MUHAMMAD FIRDAUS. (2017).AUDIT ENERGI AWAL DAN PELUANG PENGHEMATAN ENERGI PADA GEDUNG RSUD BESUKI(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN

MUHAMMAD FIRDAUS.AUDIT ENERGI AWAL DAN PELUANG PENGHEMATAN ENERGI PADA GEDUNG RSUD BESUKI(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text

MUHAMMAD FIRDAUS.AUDIT ENERGI AWAL DAN PELUANG PENGHEMATAN ENERGI PADA GEDUNG RSUD BESUKI(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text

MUHAMMAD FIRDAUS.AUDIT ENERGI AWAL DAN PELUANG PENGHEMATAN ENERGI PADA GEDUNG RSUD BESUKI(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id