RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING BATERAI PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA DENGAN BEBAN MESIN PENDINGIN
Adim Ardi Jana - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2017
JURUSAN TEKNIK : PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN
Rancang Bangun Sistem Monitoring Baterai pada Pmbangkit Listrik Tenaga Surya dengan Beban Mesin Pendingin (Design of Battery Monitoring System on Solar Power Plant with a Cooling Machine Load)
Adim Ardi Jana
Program Studi Teknik Energi Terbarukan
Jurusan Teknik
ABSTRAK
Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) merupakan alternatif yang tepat dalam memenuhi kebutuhan listrik yang terus meningkat. Baterai pada PLTS merupakan komponen yang sangat penting untuk menyimpan energi listrik sehingga dapat digunakan setiap saat. Perlu dilakukan pengujian performa panel surya dan monitoring pada baterai untuk memantau kondisi baterai secara aktual. Dari pengujian yang dilakukan pada panel surya didapatkan hasil efisiensi panel tertinggi sebesar 14,13% dengan tegangan rata-rata sebesar 19,89 V, arus yang mengalir mengikuti besar radiasi matahari yang diterima dan waktu penyinaran yang optimum selama 4-5 jam. Sistem monitoring yang dibuat menggunakan mikrokontroler Arduino untuk memonitor tegangan dan arus pada baterai dengan selisih pembacaan dengan alat ukur sebesar 0,06 V pada sensor tegangan dan 0,02-0,94 A pada sensor arus. Waktu pengisian baterai berkapasitas 200 Ah dari kondisi kosong hingga penuh selama 15 hingga 18 jam dengan arus pengisian sebesar 3,42 A hingga 24,64 A dengan tegangan pada kondisi baterai kosong sebesar 12,5 V dan pada kondisi baterai penuh sebesar 14,5 V. Sedangkan pada proses pengosongan dengan beban mesin pendingin berdaya 110 W, arus, tegangan dan daya mengikuti dari kerja kompresor dengan lama pengosongan selama 17 jam.
Kata kunci : PLTS, Arduino, Monitoring, Baterai, Pengisian, Pengosongan.
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
Adim Ardi Jana |
Pengarang |
Adim Ardi Jana - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
TEKNIK ENERGI TERBARUKAN
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN |
Tahun Terbit |
2017 |
Tempat Terbit |
JURUSAN TEKNIK |
Deskripsi Fisik |
20cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Adim Ardi Jana. (2017).
RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING BATERAI PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA DENGAN BEBAN MESIN PENDINGIN(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN
Adim Ardi Jana.
RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING BATERAI PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA DENGAN BEBAN MESIN PENDINGIN(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text
Adim Ardi Jana.
RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING BATERAI PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA DENGAN BEBAN MESIN PENDINGIN(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text
Adim Ardi Jana.
RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING BATERAI PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA DENGAN BEBAN MESIN PENDINGIN(Publish).JURUSAN TEKNIK:PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN,2017.Text