STRATEGI PENGEMBANGAN BISNIS BIOINSEKTISIDA CV THARA NERO TAMA-KABUPATEN JEMBER


STRATEGI
PENGEMBANGAN BISNIS BIOINSEKTISIDA
CV THARA NERO TAMA-KABUPATEN JEMBER

Ranti Heri Risma Wati
Program Studi Agribisnis
Program Magister Terapan


ABSTRAK
Bioinsektisida sudah mulai dikenal oleh banyak petani untuk menggantikan penggunaan pestisida berbahan kimia. Subtitusi yang secara berkala ini dilakukan untuk mengurangi dampak negatif dari penggunaan pestisida kimia. Perusahaan yang memulai bisnisnya dengan pupuk dan pestisida hayati/biologi salah satunya ialah CV Thara Nero Tama. Perusahaan ini sebelumnya sudah melakukan bisnis dengan sistem made by order, namun saat ini perusahaan ingin lebih mengembangkan bisnisnya. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan prioritas strategi dari faktor internal dan eksternal perusahaan. Penelitian ini menggunakan metode Quantitative Strategic Planning Matrix (QSPM) dengan melakukan evaluasi pilihan alternatif secara objektif, menetapkan pilihan strategi, lalu kemudian memutuskan strategi yang terbaik. Metode ini dilakukan dengan tiga tahap yaitu input stage dengan matriks IFE dan EFE, dilanjutkan dengan matchingstage yaitu matriks IE. Tahap terakhir yaitu decision stage dengan metode QSPM. Hasil penelitian memberi tujuh alternatif strategi dengan strategi tertinggi TAS (Total Atractive Score) ialah menambahkan segmentasi pasar.

Kata kunci : bioinsektisida, strategi, QSPM, SWOT







BIOINSECTICIDE
IMPROVEMENT BUSINESS STRATEGY
BY CV THARA NERO TAMA - KABUPATEN JEMBER

Ranti Heri Risma Wati
Program Studi Agribisnis
Program Magister Terapan



ABSTRACT
Bioinsecticide has known for much farmers to substitute chemical pesticide. In periodically, hope that can reduce negative impact from chemical pesticide. One of company that starts their business with fertiliser and biology pesticide is CV Thara Nero Tama. This company was make business from made by order system, but now company wants to build their business more. The research aimed to priority of strategy from their internal and external factor. This research used Quantitative Strategic Planning Matrix (QSPM) method with determine alternative strategies, than decide priority strategy. For the method stages are input stage with IFE and EFE matrix, continued with matching stage, IE matrix. The last stage is decision stage with QSPM method. Based on the result, the alternative strategies that can applied is seven strategies with highest TAS (Total Attractive Score) was the increasing market segmentation.

Keywords: bioinsecticide, strategy, QSPM, SWOT


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab RANTI HERI RISMA WATI
Pengarang Ranti Heri Risma Wati - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek MANAJEMEN AGRIBISNIS
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit
Deskripsi Fisik 20 Cm
Info Detil Spesifik


Citation

Ranti Heri Risma Wati. (2018).STRATEGI PENGEMBANGAN BISNIS BIOINSEKTISIDA CV THARA NERO TAMA-KABUPATEN JEMBER(Publish).:

Ranti Heri Risma Wati.STRATEGI PENGEMBANGAN BISNIS BIOINSEKTISIDA CV THARA NERO TAMA-KABUPATEN JEMBER(Publish).:,2018.Text

Ranti Heri Risma Wati.STRATEGI PENGEMBANGAN BISNIS BIOINSEKTISIDA CV THARA NERO TAMA-KABUPATEN JEMBER(Publish).:,2018.Text

Ranti Heri Risma Wati.STRATEGI PENGEMBANGAN BISNIS BIOINSEKTISIDA CV THARA NERO TAMA-KABUPATEN JEMBER(Publish).:,2018.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id