PEMANFAATAN EKSTRAK DAUN KEMANGI (Ocimum basillicum) SEBAGAI BAHAN PENCEGAH JAMUR PADA TELUR IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)
AWILIRIANATA - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2018
MANAJEMEN AGRIBISNIS : PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI
ABSTRAK
Pemanfaatan Ekstrak Daun Kemangi (Ocimum basilicum)
Sebagai Bahan Pencegah Jamur Pada Telur Ikan Lele Dumbo
(Clarias gariepinus)
AWILIRIANATA
Penelitian ini dilaksanakan di Pusat Laboratorium Biosains dan di Laboratorium Peternakan, Politeknik Negeri Jember pada bulan Oktober 2013 hingga Nopember 2013. Tujuan dari penelitian ini mengetahui pengaruh pemberian ekstrak daun kemangi (Ocimum basilicum) sebagai bahan pencegah jamur pada telur ikan lele dumbo (Clarias gariepinus). Penelitian ini menggunakan metode RAL (Rancang
Acak Lengkap) dengan 4 perlakuan dan 4 ulangan. Bahan yang digunakan yaitu ekstrak daun kemangi (Ocimum basilicum) dan hewan uji yang digunakan adalah telur ikan lele dumbo jumlah hewan uji yang digunakan yaitu 320 butir telur. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa dosis terbaik yaitu perlakuan B (4 ml) dengan jumlah telur yg menetas rata-rata 57,5%.
Kata Kunci : Telur Ikan, Infeksi Jamur , Daya Tetas Telur/Hatching rate (HR),
Ekstrak Daun Kemangi, Lele Dumbo.
ABSTRACT
STUDY OF UTILIZATION KEMANGI LEAF EXTRACT (Ocimum
basilicum) AS FUNGUS PREVENTIVE SUBTANCE TO CATFISH’S
(Clarias gariepnus) EGGS
AWILIRIANATA
This research have been conducted in Biosains Laboratory Centre and Farm Laboratory Of Politeknik Negeri Jember on October 2013 until November 2013. This research is intended to find out the influence of kemangi leaf extract (Ocimum basilicum) as fungus preventive substance to catfish’s eggs (Clarias gariepinus). This research was used RAL (Random Sampling) method with four treatments and four repetition. The number of catfihs’s eggs used in this research was 320. The result of this research shows that proper dosage is based on treatment B (4 mL) with average number of hatching rate is reaching to 57,5%.
Keywords : Fish egg, fungus Infected, Hatching Rate (HR), Kemangi Leaf (Ocinium basilicum), Catfish (Clarias gariepnus)
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
AWILIRIANATA |
Pengarang |
AWILIRIANATA - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
MANAJEMEN AGROINDUSTRI
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI |
Tahun Terbit |
2018 |
Tempat Terbit |
MANAJEMEN AGRIBISNIS |
Deskripsi Fisik |
20 Cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
AWILIRIANATA. (2018).
PEMANFAATAN EKSTRAK DAUN KEMANGI (Ocimum basillicum) SEBAGAI BAHAN PENCEGAH JAMUR PADA TELUR IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)(Publish).MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI
AWILIRIANATA.
PEMANFAATAN EKSTRAK DAUN KEMANGI (Ocimum basillicum) SEBAGAI BAHAN PENCEGAH JAMUR PADA TELUR IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)(Publish).MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI,2018.Text
AWILIRIANATA.
PEMANFAATAN EKSTRAK DAUN KEMANGI (Ocimum basillicum) SEBAGAI BAHAN PENCEGAH JAMUR PADA TELUR IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)(Publish).MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI,2018.Text
AWILIRIANATA.
PEMANFAATAN EKSTRAK DAUN KEMANGI (Ocimum basillicum) SEBAGAI BAHAN PENCEGAH JAMUR PADA TELUR IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)(Publish).MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI,2018.Text