DATA LOGGER SUHU DAN KELEMBAPAN GREENHOUSE MENGGUNAKAN SENSOR DHT11
FAJAR YUFIAN PUTRA - Personal Name (Pengarang)
English
2018
: PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER
Fajar Yufian Putra, Progam Studi Teknik Komputer, Jurusan Teknologi Informasi, Politeknik Negeri Jember, 19 Mei 2016. Data logger suhu dan kelembapan Greenhouse menggunakan sensor DHT11, Dibimbing oleh Hariyono Rakhmad, S.P.D, M.Kom
Greenhouse pada CV. Arjuna Flora masih sangat menggunakan cara manual seperti penyiraman, pendeteksian suhu dan kelembapan pada sekitar greenhouse. Karena tuntutan perusahaan yang diharuskan mempunyai sebuah data suhu dan kelembapan pada greenhouse dan alat yang digunakan sekarang masih terbilang analog dan kondisinya rusak.
Sistem yang dibuat nantinya akan lebih memudahkan dalam pendataan setiap 6 jam sensor akan on dan nantinya membaca data dari sensor dan dimasukkan ke dalam SD Card Module.
Kata Kunci : Greenhouse, Sensor suhu dan kelembapan, SD Card Module
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
FAJAR YUFIAN PUTRA |
Pengarang |
FAJAR YUFIAN PUTRA - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
TEKNIK KOMPUTER
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
|
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER |
Tahun Terbit |
2018 |
Tempat Terbit |
|
Deskripsi Fisik |
20 CM |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
FAJAR YUFIAN PUTRA. (2018).
DATA LOGGER SUHU DAN KELEMBAPAN GREENHOUSE MENGGUNAKAN SENSOR DHT11(Publish).:PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER
FAJAR YUFIAN PUTRA.
DATA LOGGER SUHU DAN KELEMBAPAN GREENHOUSE MENGGUNAKAN SENSOR DHT11(Publish).:PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER,2018.
FAJAR YUFIAN PUTRA.
DATA LOGGER SUHU DAN KELEMBAPAN GREENHOUSE MENGGUNAKAN SENSOR DHT11(Publish).:PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER,2018.
FAJAR YUFIAN PUTRA.
DATA LOGGER SUHU DAN KELEMBAPAN GREENHOUSE MENGGUNAKAN SENSOR DHT11(Publish).:PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER,2018.