ANALISIS MANAJEMEN MUTU PRODUKSI SUSU UHT COKLAT DI PT. ULTRAJAYA MILK INDUSTRY & TRADING COMPANY TBK. BANDUNG
DIKA MAULANA SANTOSO - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2018
: PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI
RINGKASAN
Analisis Manajemen Mutu Produksi Susu UHT Coklat di PT Ultrajaya Milk Industry & Trading Company Tbk. Bandung,Dika Maulana Santoso, NIM D41140942, Tahun 2018, Manajemen Agribisnis, Politeknik Negeri Jember,Dr. Ir. Ridwan Iskandar(Dosen Pembimbing)
Kebutuhan manusia akan pangan merupakan kebutuhan dasar yang paling essensial bagi manusia. Dalam konsep 4 sehat 5 sempurna, makanan sehat adalah makanan yang mengandung 4 sumber nutrisi yaitu makanan pokok, lauk pauk, sayur-sayuran, buah-buahan, dan disempurnakan dengan susu. Selain memiliki fungsi mendasar, bahan pangan sebaiknya juga memenuhi fungsi tambahan (secondary function), yaitu memiliki penampakan dan cita rasa yang baik. Karena tingginya kandungan gizi suatu bahan pangan akan ditolak oleh konsumen bila penampakan dan cita rasanya tidak menarik dan memenuhi selera konsumennya. Itulah sebabnya kemasan dan cita rasa menjadi faktor penting dalam menentukan apakah suatu bahan pangan akan diterima atau tidak oleh masyarakat konsumen.
Susu merupakan pelengkap pada menu 4 sehat 5 sempurna. Maksudnya dengan ditambah minum susu maka kekurangan zat protein, lemak, vitamin, mineral, dan air dapat terpenuhi. Susu yang umum dikonsumsi adalah air susu yang dihasilkan dari hewan ternak sapi yang disebut susu murni atau susu segar. Namun seiring dengan berkembangnya zaman, konsumen menginginkan susu yang tersedia dengan cepat dan mudah didapatkan.
Salah satu produk olahan susu adalah susu UHT (Ultra High Temperature). Ultra Milk merupakan produk susu UHT yang diproduksi PT Ultrajaya Milk Industry & Trading Company yang merupakan pioner industry manufacturing Milk dalam kemasan aseptic di Indonesia, dimana susu segar alami berkualitas tinggi dikemas dengan aman dan menjaga kualitas produk sampai ke konsumen.
Untuk itu, pengawasan mutu produk sangatlah diperlukan, tidak hanya pada tahap produksi tetapi juga perlu dilakukan pengawasan terhadap bahan baku dan produk akhir. Sehingga dari latar belakang diatas, praktikan tertarik untuk mengambil judul Analisis Manajemen Mutu Produksi Susu UHT Coklat.
(Jurusan Manajemen Agribisnis, Program Studi D-IV Manajemen Agroindustri Politeknik Negeri Jember)
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
DIKA MAULANA SANTOSO |
Pengarang |
DIKA MAULANA SANTOSO - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
MANAJEMEN AGROINDUSTRI
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI |
Tahun Terbit |
2018 |
Tempat Terbit |
|
Deskripsi Fisik |
20cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
DIKA MAULANA SANTOSO. (2018).
ANALISIS MANAJEMEN MUTU PRODUKSI SUSU UHT COKLAT DI PT. ULTRAJAYA MILK INDUSTRY & TRADING COMPANY TBK. BANDUNG(Publish).:PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI
DIKA MAULANA SANTOSO.
ANALISIS MANAJEMEN MUTU PRODUKSI SUSU UHT COKLAT DI PT. ULTRAJAYA MILK INDUSTRY & TRADING COMPANY TBK. BANDUNG(Publish).:PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI,2018.Text
DIKA MAULANA SANTOSO.
ANALISIS MANAJEMEN MUTU PRODUKSI SUSU UHT COKLAT DI PT. ULTRAJAYA MILK INDUSTRY & TRADING COMPANY TBK. BANDUNG(Publish).:PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI,2018.Text
DIKA MAULANA SANTOSO.
ANALISIS MANAJEMEN MUTU PRODUKSI SUSU UHT COKLAT DI PT. ULTRAJAYA MILK INDUSTRY & TRADING COMPANY TBK. BANDUNG(Publish).:PROGRAM STUDTY MANAJEMEN AGROINDUSTRI,2018.Text